Kamis, 20 Oktober 2011

Resume E-Business

E-Commerce

Merupakan suatu aplikasi dan proses bisnis yang menghubungkan perusahaan, konsumen dan komunitas tertentu melalui transaksi elektronik dan perdagangan barang, pelayanan dan informasi yang dilakukan secara elektronik.
E-Bussines
Merupakan kegiatan berbisnis di Internet yang tidak saja meliputi pembelian, penjualan dan jasa, tapi juga meliputi pelayanan pelanggan dan kerja sama dengan rekan bisnis (baik individual maupun instansi).

E-Business terbagi atas 2 lapisan yaitu intranet dan extranet yang digambarkan dengan:
 E-Market Places Adalah Menyiapkan suatu tempat untuk transaksi dengan mengintegrasikan perusahaan dengan transaksi yang ada termasuk supply chain.

Terdapat 3 tipe E-Market Places yaitu :

1. Public Exchanges : Bisnis apapun secara global ( B2B )

2. Consortium Exchange : Bisnis atau market place yang dimiliki oleh grup tertentu

3. Private Exchange : Market Places yang dimiliki perseorangan

E-Marketing

Bagaimana e-tools mensupport marketing :

1. Identifying / Mengidentifikasi

2. Anticipating / Antisipasi

3. Satisfyng / Memuaskan

4. Profitably / Keuntungan

Simulasi Black Jack

1. Membuat prosentase simulasi

 2. Menghitung putaran acak ke 1


3. Menghitung putaran acak ke 2
4. Menghitung putaran acak ke 3

Hasil di atas adalah salah satu contoh penyelesaian masalah simulasi elementer dengan contoh kasus simulasi main kartu black jack.